Percobaan 2: Hukum Kirchoff, Voltage and Current Divider



 1. Prosedur[kembali]

a. Hukum Kirchoff

a. Buatlah rangkaian seperti gambar rangkaian simulasi di bawah

b. Pilih resistor dengan resistansi sesuai dengan kondisi

c. Ukur tegangan dan arus memakai voltmeter dan amperemeter dan catat pada jurnal  percobaan.


b. Voltage & Current Divider

a. Buatlah rangkaian seperti gambar rangkaian simulasi di bawah

b. Pilih resistor dengan resistansi sesuai dengan kondisi

c. Ukur tegangan dan arus memakai voltmeter dan amperemeter dan catat pada jurnal  percobaan.

 

 2. Hardware [kembali]

A. Alat

1. Instrument

Multimeter


2. Module

a. Hukum Kirchoff
 



b. Voltage & Current Divider




 
3. Base Station

4. Jumper

  Jumper

 3. Rangkaian Simulasi Dan Prinsip Kerja [kembali]

a. Hukum Kirchoff

   

Prinsip Kerja: Pada Hukum Kirchoff untuk Rangkaian Seri Dimana untuk Mencari Hambatan total nya yaitu Dijumlahkan Semua Hambatan Yang ada, Lalu Untuk Rangkaian Paralel Untuk mencari Hambatan Total nya yaitu dengan cara 1/R1 + 1/R2.... 1/Rn, Lalu Mendapatkan Nilai Tegangan, Arus, Dan Hambatan Menggunakan Hukum Kirchoff yaitu V= I*R.
 
b. Voltage & current divider
 

Prinsip kerja: Untuk Prinsip Kerja Voltage & Current Divider atau dikenal dengan Pembagi Tegangan dan Arus Yaitu Misalnya ada 3 Hambatan R1,R2 Dan R3, Dan Ingin Mencari Tegangan Di R1 Maka Rumus nya R1/R1+R2+R3 * V

 4. Video Demo [kembali]

 A. Praktikum Hukum Kirchoff


 B. Praktikum Voltage and Current Divider

 5. Kondisi [kembali]

a. Ra = 10k, Rb = 1k, Rc =10k

b. Ra = 10k, Rb = 1k, Rc = 10k

 6. Video Penjelasan [kembali]

       A. Video perkenalan


     B. Video Penjelasan Hukum Kirchoff, Voltage and Current Divider

 7. Download File [kembali]

Rangkaian Hukum Kichoff [Download]
 
Rangkaian Voltage & Current Divider [Download]
 
Simulasi Rangkaian Hukum Kirchhoff [Download]
 
Simulasi Rangkaian Voltage & Current Divider [Download]

Video Praktikum Hukum Kirchoff [Download]

Video Praktikum Voltage and Current Divider [Download]

Video Analisi Percobaan 1: Hukum Kirchoff, Voltage and Current Divider [Download]

Laporan Akhir Praktikum Dan Analisis [Disini]

Datasheet Voltmeter [Download]

Datasheet Amperemeter [Download]

Datasheet Resistor [Download]





Komentar

Postingan populer dari blog ini

Modul I : Potensiometer, Tahanan Geser, dan Jembatan Wheatstone

Modul III : HUKUM OHM, HUKUM KIRCHOFF, VOLTAGE & CURRENT DIVIDER, MESH, NODAL, THEVENIN

Tugas Pendahuluan modul I : Potensiometer, Tahanan Geser, Dan Jembatan Wheatstone